Higgs Domino Rp: TOPBOS Top Up Chips dan Cara Transfer Chips ke Pengguna Lain

26 Juni 2021, 15:01 WIB
topbos.com, cara menjadi top Higgs Domino Rp melalui top up atau transfer chips /Tangkapan layar Instagram/@higgs_domino_id//

MALANG TERKINI – TopBos adalah sebutan bagi mereka yang punya chips Higgs Domino Rp dengan jumlah melimpah. Entah hal tersebut dari hasil top up atau yang berasal dari kemenangan permainan.

Aplikasi Higgs Domino Rp menjadi sangat menarik karena menyedikan berbagai game yang cukup familiar bagi masyarakat Indonesia.

Hanya dalam satu kali install aplikasi, penggunanya langsung mendapatkan berbagai permainan yang punya ciri khas kelokalan.

Baca Juga: TOPBOS! Top Up Chips Higgs Domino Rp dengan Mudah dan Cara Menang dengan X8 Speeder

Beberapa game yang sangat dikenal oleh publik tanah air adalah Domino Gaple. QiuQiu, Remi, Samgong dan lain sebagainya.

Domino sendiri meski sudah familiar di Indonesia, namun sejatinya permainan ini berasal dari Tiongkok. Sedangkan kata Domino sendiri berakar dari kata Dominus yang punya arti ‘penguasa’.

Oleh sebab itu, mereka yang memiliki chips berlimpah di Higgs Domino Rp kerap disebut dengan TopBos.

Chips adalah sebuah ‘mata uang’ yang ada dalam Higgs Domino Rp. Chips tersebut yang digunakan untuk memaikan banyak permainan di aplikasi tersebut.

Untuk bisa mendapatkan chips tersebut, penggunanya bisa mendapatkannya dengan cara top up atau membeli, bisa juga diperoleh dari kemenangan di permainan tersebut.

Higgs Domino Rp juga menyediakan fasilitas untuk transfer atau kirim chips yang dimiliki ke pemain lainnya.

Baca Juga: Top Bos Banjir Koin, Download Higgs Domino Versi Lama V1.54 Lengkap Dengan Trik Menang Slot Fafafa

Cara Top Up Chips Higgs Domino Rp

  1. Buka aplikasi Higgs Domino di ponsel kesayangan Anda, login menggunakan akun facebook atau google.
  2. Pilih logo "VIP" yang tertera pada pojok atas
  3. Maka akan muncul jendela "VIP GIFT" lalu pilih "top-up"
  4. Maka akan muncul nominal koin atau chips yang dapat Anda pilih
  5. Pilih nominal yang ingin dibeli maka jendela akan mengarahkan pada "Google Play Store"
  6. Inputkan nomor telepon Anda dan pastikan nomor telpon yang Anda inputkan memiliki pulsa yang cukup dan sesuai nominal yang ingin Anda beli.
  7. Pilih "1-Tap Buy". Anda akan diminta untuk memasukkan password untuk mengkonfirmasi
  8. Tunggu selama beberapa menit, maka chips atau koin akan otomatis ditambahkan ke akun Higgs Domino milik Anda.

Baca Juga: TOPBOS Higgs Domino Rp: Cara Top Up hingga Raih Kemenangan Lewat Room Jp

Cara Kirim Chip Higgs Domino Rp

Terdapat dua cara untuk melakukan transfer atau kirim chip Higgs Domino Rp kepada pengguna lain atau teman game.

Sebagaimana dikutip Malang Terkini dari kanal Youtube Ahmad RD judul video “Cara Kirim Chip Game Higgs Domino (Cara Terbaru Kirim Koin Higgs Domino)”, berikut cara yang dapat dilakukan untuk mengirim atau transfer chip Higgs Domino Rp.

Cara pertama yaitu dengan menekan tanda kirim pada pojok kanan atas di lobi game.

Kemudian akan muncul kotak bar dengan judul ‘Kirim’, dan terdapat kolom pencarian dengan keterangan ‘Masukkan ID Pemain’ dengan tanda kuning bertuliskan cari ‘Cari’ di ujungnya.

Kamu bisa memasukkan nomor ID pengguna lain atau teman kamu yang ingin dikirim atau ditransfer chip atau koin emas, lalu tekan tanda ‘Cari’ tersebut.

Selanjutnya akan muncul pengguna yang kamu cari dan pada ujung nama pengguna tersebut terdapat tanda hijau bertuliskan ‘Kirim’. Tekan tanda ‘Kirim’ tersebut dan masukkan nominal atau jumlah chip yang ingin kamu transfer atau kirim.

Minimal jumlah chip yang dapat dikirim adalah senilai 600M (million/juta). Sehingga jika koin kamu kurang dari 600M, maka akan muncul keterangan ‘Koin tidak cukup 600M, tidak dapat share’.

Baca Juga: TOPBOS! Higgs Domino Rp: Top Up, Sedekah, dan Cara Menang Lewat Room JP

Namun apabila chip atau koin kamu lebih dari 600M maka pengiriman akan otomatis berhasil atau sukses.***

Editor: Lazuardi Ansori

Tags

Terkini

Terpopuler