Biodata Arswendy Beningswara: Usia, Tanggal Lahir, Nama Asli, hingga Daftar Film yang Pernah Dibintangi

7 Juli 2022, 18:01 WIB
Profil dan biodata Arswendy Beningswara Nasution /Tanglap Layar */ Instagram @ arswendy_beningswara/

MALANG TERKINI - Arswendy Beningswara yang memiliki nama asli Arswendy Beningswara Nasution menjadi perbincangan publik akhir-akhir ini, apalagi akting laki-laki ini dalam film berjudul Ngeri-ngeri Sedap yang dirilis pada 2 Juni 2022 mampu memikat pada penggemar film.

Dalam film garapan sutradara Bene Dion Rajagukguk tersebut, ia dijadikan sebagai pemeran tokoh Pak Domu yang tinggal bersama istrinya dan Sarma. Sepasang suami istri tersebut menginginkan ketiga anaknya segera pulang kampung.

Akan tetapi, Domu, Gabe dan Sahat anak mereka menolak pulang kampung. Terlebih, hubungan mereka tidak terlalu baik.

Baca Juga: Daftar Biodata Pemain Film Ngeri-ngeri Sedap: Arswendy Beningswara-Indra Jegel, Saksikan di Bioskop

Hal itu membuat Pak Domu dan Bu Domo bersiasat, mereka berpura-pura hendak bercerai demi memancing kepulangan anak mereka yang telah lama merantau. Dengan begitu, ketiganya bisa menghadiri acara adat tertentu di kampung, pikir Pak Domu.

Kesuksesan Arswendy Beningswara memerankan Pak Domu dalam film Ngeri-ngeri Sedap memancing beberapa penggemar film mencari tahu tanggal lahir, usia, daftar film yang pernah dibintangi dan beberapa hal lainnya terkait artis ini.

Oleh sebab itu, Malang Terkini berniat untuk membeberkan biodata Arswendy Beningswara.
Berikut ini adalah biodata Arswendy Beningswara.

Baca Juga: Jadwal Tayang dan Link Nonton Film Melur untuk Firdaus, Ingat Khusus Hari Ini!

Nama lahir: Arswendy Beningswara Nasution
Tanggal lahir: Jakarta, 22 November 1957
Almamater: Institut Kesenian Jakarta
Pekerjaan: Pemeran, pelatih akting
Tahun aktif: 1982—sekarang
Usia: 64

Baca Juga: 7 Rekomendasi Café Alam di Malang Raya, Cocok Buat Spot Healing

Berikut ini adalah daftar beberapa film yang pernah dibintangi Arswendy Beningswara:

Opera Jakarta
Semua Karena Ginah
Catatan si Boy IV
Boneka dari Indiana
Eliana, Eliana
Rindu Kami PadaMu
Rumah Pondok Indah
Ruang
Opera Jawa
Denias, Senandung di Atas Awan
Pesan dari Surga
Jakarta Undercover
Kala
Suster Ngesot
Perempuan Punya Cerita
Musik Hati
Tali Pocong Perawan
Asoy Geboy
Bestfriend?
Pintu Terlarang
King
Merah Putih
Obama Anak Menteng
Sang Penari
Serdadu Kumbang
Sanubari Jakarta
Soegija
Belenggu
Kisah 3 Titik
Sang Kiai
99 Cahaya di Langit Eropa
Laskar Pelangi 2: Edensor
99 Cahaya di Langit Eropa Part 2
Sebelum Pagi Terulang Kembali
Seputih Cinta Melati

Itulah biodata Arswendy Beningswara.***

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Tags

Terkini

Terpopuler