MashaAllah, Ini Pahala dan Keutamaan yang Didapatkan Ibu Hamil

- 8 Januari 2021, 09:00 WIB
Ilustrasi ibu hamil
Ilustrasi ibu hamil /PIXABAY/STOCKSNAP

MALANG TERKINI - Hamil atau mengandung adalah momen yang paling ditunggu oleh pasangan yang sudah menikah untuk mendapat momongan. Dalam Islam, Allah SWT menjanjikan pahala yang besar bagi ibu hamil.

Alangkah bahagianya wanita yang mengandung dalam Islam, karena sesungguhnya muslimah yang hamil dalam pandangan Islam ternyata akan mendapatkan kemuliaan di hadapan Allah.

Bentuk dari kemuliaan ini sudah diberikan Allah SWT pada wanita dengan ganjaran pahala kebaikan yang sangat istimewa dan hanya bisa didapatkan oleh wanita.

Baca Juga: InshaAllah Terkabul, Ini 4 Waktu Paling Mustjabnya Doa

Sebagaimana Malang Terkini nukil dari beberapa sumber, berikut ini keutamaan yang didapatkan ibu hamil dalam Islam

- Istighfar malaikat untuk ibu hamil

Keutamaan dari ibu yang sedang mengandung janin di dalam rahimnya adalah para malaikat yang juga beristighfar untuk wanita hamil tersebut. Allah SWT akan mentaatkan bagi wanita hamil tersebut dengan seribu kebaikan dan juga menghapus seribu kejahatan yang pernah dilakukannya.

- Pahala jihad

Seorang wanita yang sedang mengandung janin dalam rahimnya juga akan mendapat pahala jihad.

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x