Perbedaan Syafakillah, Syafakallah dan Syafahullah Lengkap dengan Jawabannya

- 10 Januari 2021, 12:23 WIB
Ilustrasi muslim
Ilustrasi muslim /PIXABAY/ARMYAMBER

MALANG TERKINI - Sering mendengar kata 'syafillah, syafakallah atau syafahullah'. Apa perbedaan dari ketiga ucapan doa tersebut?

Diketahui, kata syafakillah atau syafakallah sering diucapkan ketika seorang muslim mendoakan kepada saudara muslim yang lain.

Secara garis besar, arti syafakillah maupun syafakallah adalah mengharapkan kesembuhan orang lain.

Baca Juga: Doa Ketika Menjenguk Orang Sakit Lengkap: Arab, Latin, dan Artinya

Dalam ajaran Islam, menjenguk orang sakit memiliki pahala dan kemuliaan yang besar. Hal ini termasuk yang dilakukan Rasulullah SAW.

Lalu, apa perbedaan di antara keduanya?

Syafakillah digunakan ketika yang sakit adalah perempuan. Sebaliknya, syafakallah digunakan ketika yang sakit adalah laki-laki.

Nah, berikut ini merupakan panduan penulisannya dalam lafadz Arab serta terjemahannya.

شفاك الله

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah