Kisah Nabi Muhammad SAW Isra’ Mi'raj, Bertemu Para Penghuni Langit

- 4 Maret 2021, 11:57 WIB
Ilustrasi Isra' Mi'raj
Ilustrasi Isra' Mi'raj /Pixabay.com/ParallelVision

Ditanyakan lagi “apakah dia diutus kesini?”

“iya, dia telah diutus” jawabnya.

Setelah pintu langit dibukakan, Nabi Muhammad melihat dua orang bersaudara sepupu, mereka adalah Yahya bin Zakaria dan Isa bin Maryam.

Dua orang itu menyambut dan mendoakan kebaikan untuk Nabi Muhammad

Naik pada langit ketiga, Jibril mendapat pertanyaan yang sama seperti sebelumnya, diapun menjawabnya.

Kemudian langit ketiga terbuka, disana mereka bertemu Nabi Yusuf As. Nabi Muhammad menceritakan bahwa, sungguh Nabi Yusuf As telah dianugerahkan dengan separuh ketampanan.

Jika seluruh manusia dari zaman Nabi Adam hingga akhir dikumpulkan, Nabi Yusuf As memiliki setengah dari kebagusan rupa mereka.

“Dia (Nabi Yusuf As) telah dianugerahi setengah ketampanan.” (HR. Muslim dalam Kitab al -Iman)

Pujian Nabi Muhammad ini menggambarkan ekspresi atas kekuasaan Allah dalam menciptakan makhluknya.

Baca Juga: Cari Doa Pemikat Hati? Baca Ini, Cukup Sekali Dia Akan Langsung Klepek-klepek

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x