10 Alasan Kenapa Kamu Harus Mencintai Dirimu Sendiri

- 21 Maret 2021, 05:34 WIB
ilustrasi orang bahagia, challenge 21 hari
ilustrasi orang bahagia, challenge 21 hari /Pexels/Quang Anh Ha Nguyen

7. Kamu Pantas Mendapatkan Lebih dari Yang Kamu Pikirkan

Jangan merendahkan diri sendiri dengan berpikir bahwa kamu tidak dapat memiliki sesuatu karena "di luar jangkauanmu" atau "terlalu baik untukmu". Singkirkan pikiran-pikiran itu dan sadari bahwa kamu pantas mendapatkan yang terbaik.

Baca Juga: 6 Cara untuk Mengurangi Mata Lelah di Depan Layar Komputer

8. Kamu Berbakat

Tidak ada yang terlahir bermain gitar atau bermain basket, bakat ditemukan dan unik. Setiap orang pandai dalam sesuatu, termasuk dirimu.

9. Ada Orang yang Peduli dan Mencintaimu

Nggak ada orang yang benar-benar sendirian, bahkan jika kamu tidak menyadari bahwa ada orang-orang yang peduli denganmu. Mereka ingin kamu mencintai dirimu sendiri dan hidup bahagia.

10. Kamu Punya Passion

Setiap orang punya sesuatu yang mereka sukai. Beberapa orang menemukan minatnya saat mereka berusia 5 tahun, beberapa orang mengetahuinya di usia 20-an, dan yang lainnya bahkan setelahnya. Passion lebih dari sekadar jatuh cinta pada satu hal dan bertahan dengannya.

Itulah 10 alasan kenapa kamu harus mencintai dirimu sendiri. Mulai saat ini mulailah mencintai dirimu sendiri.

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah