Bingkai Twibbon Hari Bidan Sedunia 2021 Gratis, Lengkap dengan Sejarah Diperingatinya

- 4 Mei 2021, 10:08 WIB
Twibbon Hari Bidan
Twibbon Hari Bidan /Twibbonize.com/

MALANG TERKINI – Sejarah mencatat setiap 5 Mei diperingati Hari Bidan Sedunia. Ramaikan dengan menebar bingkai Twibbon gratis di Twibbonize berikut.

Penasaran dengan sejarah diperingati Hari Bidan Sedunia pada 5 Mei 2021?

Simak ulasan berikut mengenai sejarah peringatan Hari Bidan Sedunia lengkap dengan link bingkai Twibbon gratis.

Baca Juga: 7 Link Bingkai Twibbon Ucapan Hari Bidan Sedunia 5 Mei 2021, Template Gambar yang Menarik

Perjuangan seorang bidan dalam membantu persalinan dan juga kesehatan reproduksi pantas kiranya diberikan penghargaan.

International Day of The Midwife atau Hari Bidan Sedunia mulai diresmikan pada tahun 1992.

Tanggal 5 secara resmi dipilih sebagai peringatan International Day of The Midwife atau Hari Bidan Sedunia.

Tujuan utama diadakan peringatan Hari Bidan Sedunia ini adalah untuk mengkampanyekan peran penting bidan dalam kehidupan manusia.

Selain mengurusi ibu yang tengah melahirkan, bidan juga berperan penting dalam mengontrol janin saat masih dalam kandungan.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x