Cara Membuat Twibbon Harkitnas 2021 Unik dan Mudah dengan Canva, Picsart, dan Twibbonize

- 19 Mei 2021, 21:27 WIB
Twibbon Hari Kebangkitan Nasional/twibbonize.com
Twibbon Hari Kebangkitan Nasional/twibbonize.com /

MALANG TERKINI – Sebagai momen untuk mengenang hari lahirnya organisasi Budi Utomo selaku pelopor kebangkitan dan kesadaran nasional bangsa Indonesia dalam memeperjuangkan kemerdekaan, tanggal 20 Mei ditetapkan untuk memperingati hari tersebut yang kemudian dikenal dengan nama Harkiknas (Hari kebangkitan nasional).

Banyak upaya yang bisa dilakukan untuk memperingati harkitnas, salah satunya adalah dengan membagikan pesan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat terutama generasi muda dalam menumbuhkan kesadaran akan pentingnya hari kebangkitan nasional.

Twibbon merupakan salah satu pilihan banyak orang sebagai media untuk membagikan pesan dalam memperingati suatu hari bersejarah. Untuk Anda yang bingung dengan cara membuat twibbon, berikut akan disajikan panduan cara membuat twibbon tema hardiknas 2021.

Baca Juga: Kumpulan Template Twibbon Hari Kebangkitan Nasional Unik Lengkap dengan Cara Buatnya

Anda bisa memilih untuk menggunakan aplikasi atau membuatnya secara online. Aplikasi di HP yang bisa digunakan untuk membuat twibbon di antaranya adalah Picsart dan Canva.

Anda juga bisa membuat twibbon dengan mudah menggunakan template yang ada di situs twibbonize.com.

Cara Membuat Twibbon Hardiknas 2021 dengan Aplikasi Picsart

1. Buka aplikasi PicsArt, tekan tombol + di bagian bawah menu

2. Pilih menu yang bertuliskan “pilih kanvas”, kemudian tentukan ukuran twibbon yang ingin Anda buat. Umumnya twibbon menggunakan ukuran 1:1

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah