Download Video TikTok Tanpa Watermark Secara Online, Cara dan Tutorial Singkat

- 20 Juni 2021, 07:32 WIB
 cara dan tutorial untuk Download video tiktok tanpa watermark
cara dan tutorial untuk Download video tiktok tanpa watermark /iXimus/PIXABAY/

MALANG TERKINI - Download video tiktok tanpa watermark bisa dilakukan dengan berbagai cara dan metode. Saat ini sudah tersedia banyak sekali platform yang menyediakan fasilitas tersebut.

Terkadang seorang content creator kehilangan file video asli mereka namun sebelumnya sudah upload di TikTok.

Pada kondisi seperti itu, diperlukan cara lakukan download video tiktok tanpa watermark agar bisa mendapatkan file itu Kembali.

Baca Juga: Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark Secara Gratis dan Praktis, Lengkap dengan Tutorial Pengunduhan

TikTok belakangan menjadi sebuah platform edit dan berbagi video pendek yang sangat digemari masyarakat.

Aplikasi yang lahir di Tiongkok pada tahun 2016 tersebut sempat heboh di Indonesia pada tahun 2018 yang lalu. Kala itu, TikTok diblokir oleh pemerintah Indonesia karena dianggap banyak konten yang tak patut.

Namun setelah TikTok melakukan mediasi dan berkomitmen menghapus konten negatif, TikTok Kembali bisa dinikmati warga Tanah Air.

Download Video Tanpa Watermark

Cukup gunakan layanan gratis berikut, video Tiktok bisa diunduh dengan mudah dan tanpa ribet.

Baca Juga: Download Video TikTok Secara Online Tanpa Watermark, Unduh Gratis

Berikut kumpulan situs yang bisa digunakan untuk download Tiktok tanpa watermark.

  1. Situs snaptik.app
  2. Situs id.savefrom.net
  3. Situs savetik.ubixlo.com
  4. Situs musicaldown.com
  5. Situs ssstik.io

Baca Juga: MusicallyDown Jadi Solusi Download Video TikTok Tanpa Watermark Sangat Mudah dan Praktis, Ini Tutorialnya

Berikut cara download video TikTok menggunakan situs layanan gratis di atas:

1. Buka aplikasi TikTok, lalu pilih video yang akan di download

2. Klik tombol share pada bagian kanan bawah

3. Klik copy link

4. Buka laman salah satu situs di atas

5. Lalu tempel link tautan di kolom yang disediakan

6. Klik download dan tunggu hingga proses selesai

Download Video TikTok Menggunakan Telegram

Untuk bisa unduh video TikTok tanpa watermark juga bisa menggunakan aplikasi Telegram. Berikut tutorialnya:

1. Install Aplikasi TikTok dan buat akun

2. Telusuri video yang disukai dan piluh yang akan didownload

3. Tekan tombol share, lantas copy tautan video tersebut

4. Install aplikasi Telegram dan buat akun (lewati Langkah ini jika sudah punya aplikasinya)

6. Tekan logo search yang ada pojok kanan atas

7. Ketik “TikTok Downloader Bot”

8. Ketuk akun yang muncul (nomor dua dari atas)

9. Tekan “join”

10. Tekan nama akun yang paling atas sampai muncul profilnya. Dibagian deskripsi ada link, tekan salah Satu

11. Tekan start dan Pilih mode Bahasa yang akan digunakan

12. Tekan Bahasa Indonesia (atau sesuai selera)

13. Paste atau tempel link video TikTok yang sebelumnya sudah dicopy di kolom chat. Tunggu beberapa saat

14. Muncul video yang sudah bisa didownload

15. Simpan Video di galeri ponsel

Baca Juga: 5 Aplikasi Download Tiktok Tanpa Watermark di iPhone, Mulai dari MusicallyDown sampai Clipbox

Disclaimer: Walaupun ada cara mudah untuk mendapatkan video TikTok, namun ingat untuk bijak menggunakannya. Jangan sampai menyalahgunakan karya orang lain.***

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah