SSSTIKTOK dan MusicallyDown, Dua Situs Download Video TikTok Tanpa Watermark yang Mudah dan Praktis

- 28 Juni 2021, 10:42 WIB
Situs Download Video TikTok Tanpa Watermark atau Tidak Ada Logo
Situs Download Video TikTok Tanpa Watermark atau Tidak Ada Logo /Pixabay/antonbe

MALANG TERKINI - Download video TikTok tanpa watermark sedang banyak dicari oleh para penggunanya saat ini.

Mengunduh atau download video tanpa watermark atau lambang dan logo TikTok dapat dilakukan di dua situs ini.

Kedua situs itu adalah ssstik.io (SSSTIKTOK) dan Musically Down, link situs beserta cara untuk download video TikTok tersebut akan tersedia di akhir artikel ini.

Baca Juga: SSSTIKTOK, Download Video TikTok Mudah Tanpa Watermark dan Convert MP3

TikTok adalah aplikasi yang banyak digunakan pengguna smartphone saat ini karena dapat membuat dan membagikan video pendek dengan cepat dan mudah serta terhubung ke banyak negara.

Aplikasi ini dirilis oleh perusahaan ByteDance, pada 2016 lalu diberi nama Douyin dan hanya dipasarkan di negara asalnya, China.

Kemudian pada 2017, perusahaan ByteDance memperluas pasar dari aplikasi tersebut dan mengganti nama produk tersebut menjadi TikTok.

Target pasar utama dari aplikasi Tiktok ini pun berubah, di mana semula hanya untuk masyarakat China menjadi para remaja di Amerika Serikat.

Sehingga perusahaan ByteDance membeli Aplikasi Musical.ly untuk semakin meningkatkan kualitas dari produknya itu agar dapat menyasar target utamanya.

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: statista


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x