Cara Mengembalikan Postingan Akun Instagram yang Terhapus

- 28 Juli 2021, 10:31 WIB
Cara mengembalikan postingan Instagram yang terhapus
Cara mengembalikan postingan Instagram yang terhapus /pixabay/USA-Reissebloger

MALANG TERKINI - Instagram menjadi salah satu media sosial yang paling banyak digunakan warga Indonesia termasuk para artis dunia.

Instagram menjadi tempat untuk abadikan moment spesial ataupun keseharian penggunanya.

Bagaimana jika postingan yang telah kalian kumpulkan selama ini terhapus secara tidak sengaja? pasti akan membuat kalian sedih.

Baca Juga: Cara Download Video Instagram Multiple Tanpa Aplikasi melalui Android atau iOS

Tidak perlu khawatir karena Instagram memberikan fitur "baru saja dihapus" sebagai solusi jika postingan kalian terhapus.

CARA mengembalikan postingan Istagram yang terhapus
CARA mengembalikan postingan Istagram yang terhapus

Perlu kalian ketahui postingan yang terhapus akan di hapus secara permanen setelah 30 Hari, jadi pastikan tidak melebihi batas waktunya ya.

Baca Juga: Gunakan iGram, Bisa Download Video Instagram Tanpa Aplikasi dan Gratis

Cara mengembalikan postingan yang terhapus tanpa aplikasi tambahan.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah