Cara Membuat Kripik Pisang Resep Rumahan

- 30 Juli 2021, 07:59 WIB
ilustrasi: resep keripik pisang
ilustrasi: resep keripik pisang /pixabay/StockSnap/

Baca Juga: Resep Donat Coklat Naha Empuk Tahan Lama: Tanpa Susu, Tanpa Kentang, dan Adonan Kalis Tanpa Mixer

Langkah Pembuatan.

1. Kupas kulit pisang dengan pisau dapur. Jangansampai pisau mengenai gaging pisang. Buang kulit pisang karena pisang tua masih memiliki getah.

2. Iris daging pisang tipis-tipis. Anda bisa mengirisnya memanjang atau membuatnya seukuran kepingan logam.

3. Basuh dengan air bersih. Setelah ini, rendam menit daging pisang yang sudah anda potong selama kurang lebih 30 pada wadah berisi air bersih dengan campuran garam secukupnya.

4. Setelah itu angkat dan tiriskan. Masukkan irisan pisang dalam nampan/tampi. Atur secara merata tdan tidak saling menindih.

5. Jemur di matahari yang terik. Anda dapat menjemur selama 1-2 hari untuk mendapat tekstur garing.

Baca Juga: Resep Nasi Corn Dog Ala Korea, Ide Peluang Bisnis

6. Jika pisang anda sudah kering, siapkan penggorengan dan panaskan minyak. Goreng pisang yang sudah anda jemur sampai terlihat garing. Bolak balik dengan spatula agar merata.

7. Triskan minyak yang masih ada dengan saringan.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x