4 Fitur Google Meet dan Kegunaannya, Pelajari Triknya

- 26 Agustus 2021, 07:42 WIB
Google Meet pilihan alternatif tanpa ribet saat melakukan rapat secara online
Google Meet pilihan alternatif tanpa ribet saat melakukan rapat secara online /Pixabay/AmrThele

- Pilih gambar yang ingin digunakan di storage device

- Bila gambar belum tersedia, maka download gambar terlebih dulu

- Background pilihanmu secara otomatis akan berubah.

3. Fitur Low Light Mode

Melakukan rapat melalui Google Meet di malam hari tentu akan menghasilkan intesitas cahaya yang kurang bagus. Terdapat teknologi low ligh mode dimana secara otomatis bekerja saat ruangan kurang cahaya. Pada aplikasi Zoom sebenarnya juga menawarkan hal serupa namun pengaturannya harus disesuaikan terlebih dulu agar bekerja secara konsisten.

4. Langsung Bisa Diakses Melalui Gmail

Inilah salah satu kelebihan Google Meet dibandingkan aplikasi video konferensi lain yaitu tidak perlu mendownload aplikasi dan langsung bisa diakses melalui Gmail. Pengguna yang ingin bergabung rapat, hanya perlu sign in Gmail saja. Google Meet juga telah merilis Tab Meet di Android maupun iOS.

Itulah fitur Google MeetFitur yang disematkan di Google Meet tak kalah dengan aplikasi video lainnya bukan?**

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: Google


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah