5 Langkah Mencegah Banjir: Mulai dari Membuat Saluran Air hingga Melakukan Reboisasi

- 29 Agustus 2021, 11:58 WIB
Beberapa cara untuk mencegah banjir
Beberapa cara untuk mencegah banjir /Tangkap Layar YouTube Simpuru143 Channel/

Saluran tersebut bisa membantu air hujan mengalir tanpa hambatan.

Beberapa contoh saluran air yang bisa dibuat adalah saluran air hujan, selokan, dan juga saluran untuk air hujan dari atap.

Cara kedua yang bisa digunakan adalah melakukan reboisasi. Reboisasi merupakan penanaman kembali.

Selain itu penebangan hutan secara sembarangan juga bisa dihindari.

Cara ketiga yang bisa dilakukan adalah meningkatkan lahan penyerapan air.

Baca Juga: Raka Viper Kediri Meninggal, Postingan Terakhirnya Banjir Ucapan Belasungkawa dari Netizen

Menutup lahan dengan menggunakan beton akan menghambat penyerapan air. 

Oleh sebab itu jika ingin menutup sebuah lahan bisa memanfaatkan paving agar lahan masih memiliki penyerapan air.

Cara keempat yang bisa dilakukan adalah membuang sampah pada tempatnya.

Karena hal itu bisa menyebabkan penyumbatan pada saluran air. Selain itu hindari tepi sungai untuk membangun rumah.

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah