3 Cara Mengembalikan Akun TikTok yang Diblokir Sementara, Simak Beberapa Penyebabnya

- 7 September 2021, 13:55 WIB
beberapa penyebab dan cara mengembalikan akun Tiktok yang diblokir sementara dengan mudah, salah satunya jangan membuat konten yang dilarang
beberapa penyebab dan cara mengembalikan akun Tiktok yang diblokir sementara dengan mudah, salah satunya jangan membuat konten yang dilarang /Pixabay/iXimus

MALANG TERKINI –  Berikut ini cara mengembalikan dan mengatasi akun Tiktok yang diblokir sementara, lengkap dengan  penyebab yang membuat akun diblokir.

Ada beberapa penyebab dan alasan akun Tiktok diblokir sementara, salah satunya karena melanggar aturan dan kebijakan, serta membuat konten yang dilarang.

Selain itu, akun Tiktok yang diblokir sementara atau lebih dikenal dengan shadow ban bertujuan menyembunyikan konten-konten yang dilarang dan menyalahi kebijakan yang berlaku.

Baca Juga: Mengapa Akun TikTok Diblokir Sementara? Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

Lalu, apa saja penyebab akun Tiktok diblokir sementara? Simak penyebabnya agar kedepannya bisa lebih bijak dalam menggunakan media sosial dan tidak terulangi kembali. 

Dilansir Malang terkini dari Makeusof, berikut ini penyebab shadow ban atau akun Tiktok diblokir sementara.

1. Menggunggah video dengan unsur yang terlarang, seperti konten mengandung narkoba, ujaran kebencian, ketelanjangan, SARA, hoaks, dan lain sebagainya.

2. Melanggar ketentuan Hak Cipta

3. Menyalahi kebijakan layanan TikTok.

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: makeuseof


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x