9 Cara Agar Kamu Cepat Move On dari Masa Lalu untuk Selamanya

- 18 September 2021, 11:35 WIB
Langkah-langkah yang membuat Anda cepat move on dari masa lalu
Langkah-langkah yang membuat Anda cepat move on dari masa lalu /unsplash/Elisa Ph

MALANG TERKINI – Sekian banyak orang tidak dapat meninggalkan masa lalunya atau bisa disebut gagal move on.

Penyebab gagal move on adalah banyak faktor, terutama terlalu nyaman dengan masa silam, dan tidak bisa menyesuaikan diri pada masa sekarang.

Sebab, melepaskan masa lalu dan melangkah ke masa depan butuh keberanian untuk meninggalkan apa yang biasa dan belajar apa yang ada di depan.

Baca Juga: Primbon Jawa: Arti Kedutan Mata Kiri, Pertanda Akan Mendapat Keberuntungan?

Seperti dilansir Malang Terkini dari Tony Robbins, ada beberapa cara melupakan masa lalu dan mulai menjalani kehidupan yang penuh dengan lebih banyak kegembiraan dan kebebasan.

1. Melepaskan masa lalu menjadi keharusan

Langkah pertama adalah mengakui apa yang menahan Anda dan pikirkan mengapa Anda harus terus maju.

Setelah Anda mengidentifikasi apa yang menahan Anda, tanyakan pada diri Anda: "Apa alasan saya benar-benar harus bergerak melampaui ini?".

Baca Juga: Ramalan Zodiak 19 Mei 2021: Virgo, Leo dan Libra Waktunya untuk Move On Sekarang

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Tony Robbins


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah