Terjebak Toxic? 5 Tips Hadapi Lingkungan Kerja Toxic

- 23 September 2021, 06:50 WIB
ilustrasi:  Lingkungan kerja yang tidak sehat alias toxic
ilustrasi: Lingkungan kerja yang tidak sehat alias toxic /StockSnap/pixabay/

MALANG TERKINI – Lingkungan kerja tidak sehat, terjebak toxic akan membuat Anda tertekan atau stres, dan tidak membuat Anda berkembang.

Melansir dari Kementerian Tenaga Kerja @Kemnaker melalui akun Instagram-nya terdapat tanda-tanda Anda terjebak Toxic Friendship di kantor.

Tanda-tanda tersebut diantaranya teman Anda tidak mau dikritik, temanmu meniru semua tentangmu, dia membuatmu selalu bersalah, mengkritik tidak konstruktif atau tidak beralasan dengan baik, persahabatan yang melelahkan dan drama yang tidak ada habisnya.

Baca Juga: 10 Alasan Resign Mendadak yang Tepat dan Profesional agar Tidak Dicap Buruk Perusahaan

Sementara itu, toxic harus segera dihindari, ambil tindakan dan lakukan 5 tips hadapi lingkungan kerja toxic berikut.

1. Buatlah Perubahan di Tempat Kerjamu

Ciptakan budaya baru agar Anda bisa jadi panutan atau minimal lakukan hal positif. Anda bisa menciptakan tempat kerja yang lebih mendukung, berikan pujian terhadap rekan kerja Anda, perlakukan kolega kerja dengan rasa hormat dan sebagainya.

2. Cari Rekan Kerja yang Solid

Waktu Anda habis ditempat kerja dan kantor adalah rumah kedua Anda. Maka carilah rekan kerja yang solid yang mendukung Anda berkembang dan betah untuk melakukan jobdesk.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x