Sinopsis Film Yuni, Mengangkat Cerita Tentang Kendala Perempuan Indonesia dalam Menggapai Impian

- 10 Desember 2021, 06:20 WIB
Sinopsis Film Yuni (2021), berkisah tentang rintangan perempuan Indonesia yang hidup di lingkungan yang masih memegang teguh adat dan budaya untuk mendapat pendidikan tinggi
Sinopsis Film Yuni (2021), berkisah tentang rintangan perempuan Indonesia yang hidup di lingkungan yang masih memegang teguh adat dan budaya untuk mendapat pendidikan tinggi /Tangkap Layar/ YouTube Fourcolours Films

 

MALANG TERKINI – Berikut sinopsis film Yuni, drama layar lebar yang baru saja tayang pada 9 Desember 2021 di bioskop seluruh Indonesia.

Film Yuni akan berkisah tentang bagaimana beratnya perjuangan perempuan Indonesia untuk meraih pendidikan dan impian.

Berbagai rintangan termasuk mitos seputar kaum perempuan yang berkembang di masyarakat tradisional Indonesia dikemas sangat apik dalam film Yuni.

Baca Juga: Jadwal Tayang, Sinopsis, dan Daftar Pemain Film 'Mencuri Raden Saleh'

Sejak hari pertama tayang di bioskop, film garapan Kamila Andini ini sukses menyita perhatian karena jalan ceritanya dinilai hampir selaras dengan keadaan masyarakat tradisional Indonesia.

Selain itu, pemeran film Yuni juga bisa dibilang anti mainstream, karena menampilkan deretan artis muda yang memiliki segudang prestasi dan talenta.

Sinopsis Film Yuni

Mengambil latar tempat di pedesaan terpencil daerah Banten, salah satu percakapan dalam film Yuni nantinya akan menggunakan Bahasa Sunda.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah