Simak Kekurangan Kepribadian Plegmatis, Terlalu Santai dan Kurang Motivasi

- 2 Januari 2022, 06:35 WIB
Ilustrasi - kurangnya motivasi dan antusiasme membuat plegmatis terlihat malas
Ilustrasi - kurangnya motivasi dan antusiasme membuat plegmatis terlihat malas /Pexel/Marcus Aurelius

 

MALANG TERKINI – Setiap orang dengan kepribadian berbeda-beda pasti mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing, Dua hal ini adalah satu keseimbangan yang bisa mempengaruhi satu sama lain.

Salah satunya yaitu plegmatis, meskipun dikenal sebagai kepribadian yang santai dan tenang, namun sifatnya yang terlalu santai membuatnya terlihat malas dan kurang motivasi.

Jika kamu adalah seorang plegmatis, hal ini bisa membantumu dalam memperbaiki kekurangan-kekuranganmu yang terkadang kamu sendiri tidak sadari.

Baca Juga: 7 Kelebihan Kepribadian Plegmatis, Si Pecinta Damai yang Mudah Beradaptasi

Jika kamu punya teman, saudara, atau orang di sekitarmu yang berkepribadian plegmatis maka hal ini bisa membantumu dalam memahami dan juga bisa memperbaiki kekurangan dari seorang plegmatis.

Dikutip dari buku Personality Plus karya Florence Littauer, Malang Terkini akan memaparkan lebih dalam mengenai kekurangan seorang plegmatis, let’s check this out.

1. Monoton

Seorang plegmatis adalah orang yang konsisten dalam dalam melakukan sesuatu, tapi di sisi lain hal yang selalu dilakukannya setiap waktu itu terkesan monoton karena kurang adanya inovasi dan kreatifitas dan terus-menerus melakukan sesuatu dengan cara yang sama.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Sumber: Buku Personality Plus Karya Florence Littauer


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah