Arti Mimpi Melihat Orang Dipukuli, Pertanda Stres dan Trauma

- 10 Januari 2022, 14:10 WIB
Ilustrasi - Arti Mimpi Melihat Orang Dipukuli, Pertanda Stres dan Trauma
Ilustrasi - Arti Mimpi Melihat Orang Dipukuli, Pertanda Stres dan Trauma /Arcaion/pixabay/

Hal itu kemudian termanifestasi menjadi mimpi melihat orang lain dipukuli.

Agresifitas dan kekerasan merupakan beberapa cara pelampiasan stres, dan munculnya mimpi tersebut dapat berarti tubuh sedang berusaha melepaskan stresnya.

Baca Juga: Kapan Jadwal Tayang Film 'Ada Mertua di Rumahku' yang Diperankan Oleh Rano Karno?

Tanda adanya suatu masalah

Bisa saja sedang ada suatu permasalahan yang hendak Anda selesaikan. Ada sebuah rintangan yang ingin Anda lewati, tapi Anda belum tahu bagaimana caranya.

Hal tersebut dapat menjadi salah satu sebab mengapa Anda bermimpi melihat orang dipukuli.

Pertanda kebencian

Saat ini bisa saja Anda sedang memendam amarah atau kebencian terhadap seseorang.

Kebencian tersebut kemudian mewujud menjadi mimpi tentang orang yang sedang dipukuli.

Mimpi tersebut dapat muncul karena emosi kuat yang terpendam. Hal terbaik yang bisa Anda lakukan adalah menyelesaikan persoalan Anda dengan orang tersebut.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Sumber: AloDreams.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah