Penting! Inilah 7 Makna dari Simbol Daur Ulang Plastik

- 13 Januari 2022, 20:13 WIB
Ilustrasi: ada sebanyak tujuh macam pengelompokan jenis plastik berdasarkan bisa atau tidaknya untuk didaur ulang
Ilustrasi: ada sebanyak tujuh macam pengelompokan jenis plastik berdasarkan bisa atau tidaknya untuk didaur ulang /Freepik/gpointstudio

 

MALANG TERKINI – Semua kemasan produk yang berbahan dasar plastik ternyata memiliki simbol daur ulang khusus.

Dewasa ini, plastik banyak digunakan sebagai bahan dasar pembuatan kemasan suatu produk. Jika kita perhatikan dengan baik, banyak kemasan produk yang memiliki simbol daur ulang berbeda.

Uniknya, semua simbol daur ulang plastik memiliki satu kesamaan yaitu tanda panah berarah yang membentuk segitiga. Hanya saja, angka dalam segitiga tersebut yang membedakan setiap simbol.

Baca Juga: Bagaimana dengan Pengelolaan Sampah di Sekitarmu? Apa yang Dapat Kamu Lakukan Terhadap Sampah di Rumahmu?

Misalnya, pada kemasan botol air mineral sekali pakai. Di bagian bawah botol memiliki simbol daur ulang berupa segitiga bertuliskan angka satu di dalamnya.

Sementara, untuk botol air mineral isi ulang memiliki simbol daur ulang yang berbeda. Biasanya, botol tersebut memiliki simbol berupa segitiga dengan angka lima di dalamnya.

Jadi, sebenarnya ada berapa macam simbol daur ulang plastik?

Dilansir Malang Terkini dari laman ismwaste.co.uk, ada sebanyak tujuh simbol daur ulang plastik berbeda. Berikut penjelasan maknanya.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Sumber: Ismwaste.co.uk


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x