Sulit Memutuskan Hubungan dengan Pacar? Ini Alasan yang Sering Dipertahankan Meski Tersakiti

- 4 Februari 2022, 12:34 WIB
Ilustrasi - Ini alasan tak mau putus dengan pasangan karena hubungan Toxic
Ilustrasi - Ini alasan tak mau putus dengan pasangan karena hubungan Toxic /Pixabay/Alexandra ❤️A life without animals is not worth living❤️

MALANG TERKINI-  Mempertahankan hubungan yang kurang sehat dengan dalih terlanjur sayang, hanya akan sia-sia. Mengapa harus mengedepankan cinta jika anda sendiri harus menderita dan sering tersakiti.

Menjalin hubungan dengan orang yang kita sayang memang menyenangkan. Namun hal itu tidak selalu berjalan sesuai harapan.

Orang yang kita sayangi bisa saja memperlakukan kita dengan kurang baik dan sering membuat kita tersakiti.

Baca Juga: 5 Cara Ampuh Buat Pacar Rindu dan Kangen Berat sama Kamu

Namun karena terlanjur sayang, kita tidak ingin berpisah dengannya. Mengapa banyak orang yang merasa seperti itu namun tetap tidak mau putus walaupun menyiksa dirinya? Inilah alasannya.

Sebagaimana dikutip Malang Terkini dari kanal YouTube Ayuri Creator Aceh, Minggu 9 Januari 2022 empat alasan gak mau putus walaupun sering tersakiti.

1. Setelah Putus, Takut Jika Tidak Mendapatkan Pasangan Pengganti

Hal semacam ini sangat wajar terjadi. Mungkin ada dari sebagian orang orang lebih memilih menjalin hubungan yang bermasalah daripada hidup single karena mereka takut sendirian, apalagi sering ditemani oleh pasangan.

Hal inilah yang membuat seseorang terus terjebak dalam hubungan toxic.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x