Cara Hilangkan Tulisan ‘Activated Windows’ di OS Windows 10 Tanpa Aplikasi

- 10 Februari 2022, 17:51 WIB
Ilustrasi: Tulisan Activated Windows menandakan bahkan OS Windows 10 di PC atau laptop belum diaktivasi.
Ilustrasi: Tulisan Activated Windows menandakan bahkan OS Windows 10 di PC atau laptop belum diaktivasi. /Free-Photos/pixabay/

 

MALANG TERKINI – Beginilah cara menghilangkan tulisan Activated Windows di tampilan layar PC atau laptop dengan sistem operasi (OS) Windows 10.

Untuk menghilangkan tulisan Activated Windows di PC atau laptop OS Windows 10 bisa dilakukan tanpa menggunakan aplikasi.

Biasanya, tulisan Activated Windows akan muncul karena sistem operasi Windows di PC atau laptop belum diaktivasi.

Baca Juga: Tips Atasi WiFi 'Can’t Connect to This Network' pada Laptop dengan Sistem Operasi Windows 10

Nah, bagi Anda yang merasa terganggu dengan tulisan Activated Windows di layar PC atau laptop, Anda dapat menghilangkan tulisan tersebut dengan cara yang cukup mudah dan cepat.

Cara berikut ini bisa menjadi pilihan Anda untuk menghilangkan tulisan Activated Windows di tampilan PC atau laptop.

Cara menghilangkan tulisan Activated Windows di PC atau laptop OS Windows 10

1. Tekan logo Windows dan R di keyboard. Singkatnya, tekan Windows + R bersamaan di keyboard.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Sumber: YouTube Anak Magang Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah