5 Hama Tanaman Hias yang Sering Menyerang Tanaman Serta Cara Membasminya

- 10 Maret 2022, 07:59 WIB
Hama yang sering ada di tanaman hias diantaranya ulat
Hama yang sering ada di tanaman hias diantaranya ulat /Pixabay/sapotretan

Kutu Perisai biasanya akan muncul dengan membentuk kelompok yang berbaris dibagian tulang daun. Hama ini disebut kutu karena memiliki perisai pada punggungnya.

Hama Kutu Perisai dapat dibasmi dengan menggunakan Inteksida yang mengandung bahan Acephate.

Baca Juga: Cara Merawat Tanaman Anggrek Agar Cepat Berbunga

5. Hama Aphid

Kalau Anda sering menemukan daun pada tanaman hiasmu berubah menjadi keriting, ini bisa jadi karena ulah dari hama yang satu ini hama Aphid.

Aphid sendiri merupakan serangga kecil hama tanaman hias yang berbendtuk seperti buah pear dengan warnanya yang hijau atau coklat.

Hama ini dapat menghisap cairan pada tanaman Anda, sehingga daun tanaman menjadi keriting dan menghambat pertumbuhan tanaman. Hama ini bisa dibasmi dengan menggunakan Inteksida.

Demikian itu informasi tentang, 5 hama tanaman hias yang sering menyerang tanaman serta cara membasminya. Semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi pecinta tanaman hias.***

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah