7 Rekomendasi Buku yang Wajib Dibaca saat Merasa Kecewa, 1 cm Diving hingga What’s Wrong About Your Life

- 22 Maret 2022, 21:36 WIB
1 cm Diving Jadi Salah Satu Rekomendasi Bacaan Buku Ketika Diri Merasa Kecewa
1 cm Diving Jadi Salah Satu Rekomendasi Bacaan Buku Ketika Diri Merasa Kecewa /Malang Terkini/ Ade Septiyanah/

Saat ini sudah banyak buku-buku yang diterbitkan untuk menggugah self love. Mengajak pembaca agar lebih bersemangat menjalani aktivitas sehari-harinya dengan rasa percaya diri.

Berdasarkan unggahan video pada akun Instagram salah satu bookstagram, Alya Putri @bacaanalya atau akrab disapa Alya dengan judul ‘Rekomendasi Buku yang Bisa Dibaca Buat Diri yang Merasa Kecewa’ pada 9 Desember 2021.

Alya merekomenasdikan 7 buku yang cocok untuk dibaca ketika diri merasa kecewa. Buku-buku tersebut terdiri dari:

Baca Juga: Kumpulan Link Thread Horor di Twitter yang Bisa Membuat Malammu Semakin Merinding

1. What’s Wrong About Your Life
Ditulis oleh Ardhi Mohammad. Tebal 180 halaman. Cocok dibaca ketika merasa hidup seperti serba salah.

2. Butterfly Hug
Ditulis oleh Tenni Purwati. Tebal 142 halaman. Cocok dibaca ketika merasa uth pelukan karena terlalu kecewa.

3. 1 cm Diving
Ditulis oleh Taesoo & Munjeong. Tebal 258 halaman. Cocok juga dibaca ketika membutuhkan kebahagiaan yang sederhana.

Baca Juga: Kumpulan Film Horor Hantu Terseram dan Terinspirasi dari Kisah Nyata di Dunia, Jangan Nonton Sendiri!

4. Siapa yang Datang ke Pemakamanku Saat Aku Mati Nanti
Ditulis oleh Kim Sang-Hyun. Tebal 168 halaman. Buku yang menyadarkan bahwa yang namanya hidup pasti ada kecewanya.

5. I want to Die But I Want to Eat Tteopokki 2
Ditulis oleh Baek Se Hee. Tebal 232 halaman. Cocok dibaca ketika mencoba untuk healing.

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Instagram @bacaanalya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah