4 Tips Melatih Anak untuk Bisa Berpuasa di Bulan Suci Ramadan, Orang Tua Harus Tahu!

- 3 April 2022, 14:29 WIB
4 tips untuk orang tua saat ingin mengajari anak untuk ikut berpuasa
4 tips untuk orang tua saat ingin mengajari anak untuk ikut berpuasa /Pixabay/mohamed Hassan

Baca Juga: Mbah Moen Sebut Cikal Bakal Orang Kaya Lahir di Bulan Ini

2. Memberi tahu manfaat berpuasa pada anak

Anak tentunya harus diberitahu tentang hal-hal baik atau manfaat ketika dirinya melakukan puasa. Hal ini nantinya akan membuat anak bisa secara ikhlas melakukan kegiatan rukun Islam ke-4 ini.

Hal-hal seperti dapat meningkatkan kekebalan tubuh, mencegah kelebihan berat badan, mengajarkan disiplin dan berempati, serta mengendalikan diri menjadi sedikit dari banyaknya manfaat berpuasa.

3. Beri tauladan yang baik

Tak hanya memberikan pemahaman dan memberitahu manfaat dari berpuasa, orang tua juga harus mencontohkan kepada anak dengan ikut berpuasa juga.

Jangan sampai sebagai orang tua memberikan pemahaman dan manfaat ada anak serta menyuruh anak untuk berpuasa di bulan Ramadan, sementara orang tua tidak ikut berpuasa.

Baca Juga: Doa sesudah Sahur Puasa Ramadhan 2022 Lengkap dengan Artinya dan Maksud Mengucapkan Niat

4. Siapkan makanan kesukaan anak sebagai reward

Menyiapkan makanan dan minuman kesukaan anak tentu dapat menjadi tips yang cukup manjur jika ingin mengajari anak berpuasa sejak dini.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah