Ayat Alkitab Tentang Cinta, dan Bagaimana Sikap Dalam Mencintai Pasangan

- 18 April 2022, 14:45 WIB
Ayat Alkitab tentang cinta dan bagaimana Sikap Dalam Mencintai Pasangan
Ayat Alkitab tentang cinta dan bagaimana Sikap Dalam Mencintai Pasangan /Pixabay/Bingodesigns

Apa itu cinta?

1. Kasih Tuhan yang tidak terbatas- Yohanes 3:16.
2. Kasih Kepada Tuhan- Maz 26:8; Maz 69:9; Maz
3. Perasaan suka kepada lawan jenis- Kej 24:67; Kej 29:18; 1 Sam 18:20; 2 Sam 13:1.

Mengapa kita harus mencintai?

1.Mandat kebudayaan- Kej 1:26-28

Dalam kitab Kejadian 1:26-28, dijelaskan bahwa Allah setelah Allah menciptakan manusia menurut gambarNya, ia memerintahkan kepada mereka untuk ‘beranakcuculah dan bertambah banyak serta berkuasa atas ikan dilaut, burung di udara dan atas segala binatang diatas bumi'.

Dasar inilah yang menjadi alasan bahwa, mencintai seseorang dan kemudian menikah dan menghasilkan keturunan adalah perintah Tuhan harus di taati.

Baca Juga: Renungan Harian Kristen Hari Ini 18 April 2022: Temukan Tujuan Hidupmu

2. Mandat keselamatan- Maleakhi 2:13-16

Suami atau Istri adalah rekan atau dalam alkitab dikatakan sebagai ‘sekutu’ untuk menghasilkan keturunan ilahi, atau untuk menhasilkan keturunan yang akan menjadi berkat. Sebab itu jugalah yang membuat Tuhan tidak menghendaki pasangan yang tidak setia dan perceraian.

Bagaimana sikap yang benar dalam mencintai?

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah