7 Rekomendasi Film yang Dapat Ditonton Saat Libur Lebaran Idul fitri 2022: Ada Sang Saudagar dan Kuntilanak 3

- 3 Mei 2022, 02:11 WIB
Ilustrasi: film yang dapat kamu tonton di bioskop saat llebaran 2022
Ilustrasi: film yang dapat kamu tonton di bioskop saat llebaran 2022 /Freepik/Freepik

Film bergenre horor akan dijadwalkan tayang pada 30 April 2022. Diproduksi oleh MVP Pictures dan disutradarai oleh Rizal Mantovani.

Baca Juga: Rizwan Fadilah Sekolah Di Mana? Ini Profil dan Biodata Njan, Anak Ketiga Sule: Umur, Tanggal Lahir, dan Ig

Para pemain film ini yaitu Nicole Rossi, Andryan Bima, Ali Fikry, Wafda Saifan, Nena Rosier. Sinopsis film ini menceritakan tentang petualangan menghadapi dan mengalahkan kuntilanak, Geng Kuntilanak pulang dan mendapat kesulitan menjalankan kehidupan mereka secara normal.

Anak-anak kampung membully mereka dan merendahkan sebagai anak pungut dan terutama Dinda (Nicole Rossi), dianggap sebagai anak aneh atau ‘freak’.

Dinda mengadukannya kepada Tante Donna (Nena Rosier) yang berusaha membuatnya tenang. Saat Dinda mencari-cari internet, mengenai kekuatan barunya, ia melihat iklan sekolah khusus untuk para anak cenayang.

Sekolah Mata Hati Ketika Dinda tidak sengaja melukai Panji (Adlu Fahrezy) dan Ambar (Ciara Brosnan). Ia berharap bisa belajar mengontrol kekutannya dan meminta Tante Donna untuk mendaftarkannya ke sekolah Mata Hati.

Akhirnya Dinda dan Tante Dona pergi ke sekolah Mata Hati dan bertemu kepala sekolah serta petugas administrasi

Baca Juga: Tips Mengelola Uang THR Agar Tidak Lewat Begitu Saja Tanpa Sisa, Utamakan Pengeluaran Ini

Miko (Ali Fikry) dan Kresna (Andryan Brima) memutuskan menyusul Dinda dan menjalankan kegiatan belajar di bawah bimbingan para guru Adella (Nafa Urbach), Mr. Bejo (Amink), Bonang (Emmie Lemmu) serta Baskara sendiri.

Sedangkan Baskara sebagai kepala sekolah merasakan ada aura berbeda dengan kehadiran Dinda. Ia dilaporkan ke sosok Eyang Sukma (Sara Wijayanto), pendiri sekolah itu yang tinggal di tempat tersembunyi tak terlihat para siswa.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah