19 Nasihat Pernikahan yang Wajib Diperhatikan Bagi Calon Pengantin, Poin Terakhir Perlu Diterapkan

- 10 Mei 2022, 20:10 WIB
Ilustrasi - Nasihat pernikahan yang harus dipahami calon pengantin
Ilustrasi - Nasihat pernikahan yang harus dipahami calon pengantin /StockSnap/Pixabay

 

MALANG TERKINI – Simak poin-poin nasihat pernikahan berikut ini yang berguna sebagai bekal bagi calon pengantin untuk membangun sebuah rumah tangga harmonis.

Pernikahan merupakan suatu ikatan sakral antara dua laki-lai dan perempuan yang di dalamnya terdapat ikatan suci yang harus dibawa hingga masa depan kelak.

Pernikahan menjadi suatu hal yang diidam-idamkan oleh setiap orang. Dimana tidak hanya menyatukan keduanya namun juga keluarga besar antara keduanya.

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Anniversary Pernikahan untuk Suami, Dijamin Bikin Meleleh

Dalam membina rumah tangga sendiri bukan menjadi suatu hal yang cukup mudah dilakukan, maka perlu ada komitmen tinggi untuk keduanya.

Sebelum pernikahan, setiap orang-orang terdekat kerap memberi beragam nasihat, salah satunya saja tentang kehidupan sebelum sampai menjalani pernikahan nanti.

Sebagaimana pada unggahan akun Instagram @parentinganaksigap dengan judul ‘Nasihat Pernikahan’ pada 4 Mei 2022.

Pada unggahannya tersebut, terdapat 19 nasihat yang dibagikan tentang pernikahan mulai dari awal hingga kelak menjalani pernikahan.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x