15 Tebak-tebakan Receh Tapi Lucu, Dijamin Bisa Mencairkan Suasana dan Menambah Keakraban

- 21 Mei 2022, 12:01 WIB
Ilustrasi: Tebak-tebakan receh tapi lucu untuk Anda yang ingin mencairkan suasana
Ilustrasi: Tebak-tebakan receh tapi lucu untuk Anda yang ingin mencairkan suasana /pixabay.com/HuyNgan

Tak perlu membeli minuman boba kekinian atau makanan lain yang sedang viral untuk sekadar mengembalikan ‘mood’, sebagian orang ini cukup dengan tebak-tebakan receh untuk mengubah hari buruk menjadi sedikit lebih baik.

Berikut adalah 15 tebak-tebakan receh yang dapat Anda pilih jika sedang berada di situasi yang tegang dan ingin mencairkan suasana.

1. Seorang pria terjebak di dalam gua, ia kebingungan karena gua tersebut gelap. Di tangannya ada lilin dan obor. Apa yang harus ia nyalakan terlebih dahulu? Korek api.

2. Apa itu cemilan? Cecudah celapan, cebelum cepuluh.

3. Gang apa yang selalu bikin ibu-ibu kesel? Gang-guin suaminya.

4. Benda kecil apa yang bisa ngeluarin orang? Bel Rumah.

5. Belajar bahasa Mandarin, lantai basah artinya apa? Lhi Chin.

Baca Juga: Siapa Profesor Bambang Saputra? Ini Profil yang Menerima Aliran Uang Asuransi Vanessa Angel dari Doddy

6. Kenapa dalang membawa keris ketika pertunjukan wayang? Karena kalau bawa kompor, istrinya gak bisa masak.

7. Waktu hidup dinyanyiin, pas mati dikasih tepuk tangan? Lilin Ulang Tahun.

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah