Cara Menghilangkan Getar Di Game Free Fire, Simak Begini Caranya

- 15 Juni 2022, 14:33 WIB
Menghilangkan Getar Di Game Free Fire.
Menghilangkan Getar Di Game Free Fire. /pixabay/BiancavanDijk/

 

MALANG TERKINI – Bagi kalian yang belum tahu atau lupa cara menghilangkan getar di game Free Fire. 

Dalam artikel ini Malang Terkini akan menjelaskan cara menghilangkan getaran di game Free Fire.

Seperti yang telah diketahui, ada beberapa jenis getaran yang ada di game Free Fire hal tersebut tidak terlepas dari settingan yang telah diatur.

Baca Juga: 3 Cara Melihat History Top Up Free Fire, Mudah dan Cepat!

Getaran juga terkait dengan perangkat yang digunakan saat bermain game Free Fire, jika bermain menggunakan perangkat mobile, maka pada umumnya, mode getar ini bisa diaktifkan maupun dinonaktifkan. 

Tetapi berhubungan dengan hal tersebut, ternyata masih ada juga pemain Free Fire yang belum tahu tentang bagaimana cara menghilangkan getaran tersebut.

Bagi Anda yang baru saja pasang atau menginstall Free Fire pada perangkat mobile Anda, maka secara default mode getar tersebut masih aktif.

Baca Juga: Polisi Imbau Pengendara Motor Tak Pakai Sandal Jepit Saat Berkendara, Kakorlantas Polri: Demi Keselamatan

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x