Pemula Wajib Tahu! Istilah Sistem Game Ghensin Impact: Pity, Rate Off, dan Rate On

- 19 Juni 2022, 21:21 WIB
Penjelasan Istilah Pity, Rate Off, Rate on dan Sistem Lainnya pada Game Genshin Impact
Penjelasan Istilah Pity, Rate Off, Rate on dan Sistem Lainnya pada Game Genshin Impact /@genshinimpact

 

MALANG TERKINI – Berikut ini ada penjelasan terkait pity, rate off, dan rate on sebagai sistem yang digunakan pada game Genshin Impact.

Game Genshin Impact merupakan game yang dirilis pada September 2020. Hingga saat ini masih menjadi salah satu game yang banyak dicari di Play Store bahkan tercatat lebih dari 50 juta unduhan.

Game Genshin Impact yang menjadi salah satu game dengan tema anime dan bergenre adventure (petualangan) mengajak para player untuk berkelana ke dunia fantasi dengan beberapa map yang dilewati.

Baca Juga: Rasakan Keseruan Main Game Genshin Impact dengan Jelajahi 3 Map dalam Dunia Teyvat Misterius Berikut

Tentunya tak seru jika berkelana namun tidak ada tantangan yang harus dihadapi. Pada game Genshin Impact ini, karakter pemain akan menyerang monster-monster yang hadir selama perjalanan berkelananya.

Dalam game Genshin Impact terdapat beberapa sistem yang harus dipahami, terkhusus bagi pemula. Misalnya saja pada game Genshin Impact dikenal dengan istilah banner, rate off, rate on, bahkan pity.

Untuk sistem-sistem tersebut mungkin sudah tertulis dalam detail game. Namun kerap ditemui player yang masih bingung dengan penjelasan tertulis sehingga butuh yang langsung dengan praktik.

Baca Juga: Terbaru! Redeem Codes Genshin Impact 8 Desember 2021: Rebut Primogems, Item Mora dan Hero Wit Gratis

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x