70 Rekomendasi Nama yang Baik untuk Bayi Perempuan

- 20 Juni 2022, 17:29 WIB
Daftar nama bayi perempuan dengan makna yang baik
Daftar nama bayi perempuan dengan makna yang baik /pixabay.com/@marvelmozhko



MALANG TERKINI - Memberi nama yang baik untuk bayi perempuan dianggap salah satu bentuk doa yang baik untuk anak yang baru dilahirkan.

Hal itu membuat para orang tua berupaya untuk menemukan nama yang baik untuk bayi perempuan mereka dengan melakukan berbagai cara, mulai dari merangkai nama sendiri, meminta pendapat tokoh agama, hingga mencari rekomendasi melalui Google.

Oleh sebab itu, Malang Terkini mencoba menyajikan rekomendasi nama yang baik untuk bayi perempuan untuk menginspirasi para orang tua yang kesulitan menemukan nama yang cocok untuk bayi perempuan mereka.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Nama Bayi Kristen dan Maknanya

Para orang tua bisa menggunakan rekomendasi tersebut secara langsung, bisa pula dengan melakukan modifikasi terhadap salah satu atau beberapa nama yang tertera.

Akan tetapi, apabila belum menemukan nama yang cocok dan tidak tertarik untuk melakukan modifikasi, mencari rekomendasi nama lainnya hingga menemukan nama yang cocok bisa dicoba

Berikut ini adalah kumpulan 70 nama yang baik untuk bayi perempuan:

Baca Juga: 5 Rekomendasi Beasiswa Kuliah S2/S3 Luar Negeri untuk PNS, Cek Jadwal Pendaftarannya

Ninin Maratus Sholihah
Hanum Lily Rahma
Diana Mulyasari
Ifana Rohmah
Dewi Ana Krisnawati
Yusni Aisyah
Alfi Cahya Firdauzi
Mutya Alfarina
Suci Romelah
Ayda Michelle Ditya Ningrum

Luluul Mukarromah
Evi Ayu Puspitasari
Nur Rohman Satria Pambudi
Rizky Oktama
Sofiarur Rohmah
Roidatul Hasanah
Indah Hartanti
Leny Sagita
Gandis Ega Mirha
Selly Lufita Fitmala Sari

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x