Link Download Game Valorant dan Spesifikasi Perangkat PC yang Direkomendasikan

- 23 Juni 2022, 14:19 WIB
Ini link download dari game Valorant beserta spesifikasi PC untuk main game ini.
Ini link download dari game Valorant beserta spesifikasi PC untuk main game ini. /instagram.com/@valorantid/

Baca Juga: Doa Setelah Adzan dan Artinya, Lengkap dengan Teks Arab Berharkat

Agen dalam Valorant mempunyai kemampuan unik yang membutuhkan biaya dan kemampuan tersendiri. 

Setiap pemain bisa dipilih dari spin pistol klasik disertai dengan kemampuan uniknya, sedangkan senjata dan biaya kemampuan lainnya dibeli memakai sistem unik dalam permainan.

Sampai saat ini game Valorant memiliki 17 agen yang dapat dimainkan yaitu Cypher, Reyna, Killjoy, Chamber, Omen, Jett, Brimstone, Phoenix, Sage, Sova, Viper, Raze, Skye, Yoru, Astra, KAY/O, dan Breach.

Baca Juga: eFootball 2022: Cara Melakukan Dipping Shot pada saat Tendangan Bebas

Jika kalian ingin mendownload game Valorant ini harus lihat dulu spesifikasi minimal perangkat PC kalian apakah support dengan game ini atau masih belum.

Berikut ini spesifikasi minimal perangkat PC yang direkomendasikan untuk dapat memainkan game Valorant tanpa terkendala.

- Windows versi 7, versi 8, versi 10 dengan 64-bit.
- RAM 4 GB
- VRAM 1 GB

Untuk spesifikasi minimal / 30 FPS:
- CPU: Minimal Intel Core 2 Duo E8400 (Intel), Athlon 200GE (AMD)
- GPU: Intel HD 4000, Radeon R5 200.

Baca Juga: Nama Bayi Perempuan Islami Awalan Huruf D Tiga Kata, Lengkap dengan Artinya

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah