Arti Mimpi Melahirkan Anak Laki-Laki Menurut Primbon Jawa, Bisa Jadi Ada yang Iri

- 25 Juni 2022, 22:01 WIB
Arti mimpi melahirkan seorang bayi laki-laki menurut primbon jawa mulai dari yang bermakna baik maupun yang bermakna buruk.
Arti mimpi melahirkan seorang bayi laki-laki menurut primbon jawa mulai dari yang bermakna baik maupun yang bermakna buruk. /Pixabay/ Pexels/

MALANG TERKINI – Arti mimpi melahirkan anak laki-laki ternyata memiliki banyak arti, jika menurut primbon jawa salah satu artinya bisa jadi ada yang iri.

Mimpi melahirkan terutama anak laki-laki ternyata memiliki banyak arti tersendiri bisa berarti baik namun bisa pula bermakna tidak baik.

Melahirkan anak laki-laki jika ini adalah kenyataan dan bukan mimpi tentu saja akan menjadi kabar yang menggembirakan.

Baca Juga: 5 Arti Mimpi Melahirkan Bayi Perempuan, Mulai Soal Kesehatan hingga Hasil Kerja Keras

Melahirkan anak laki-laki pada sebagian keluarga menjadi sebuah keberuntungan karena ada penerus keluarganya kelak.

Namun bermimpi melahirkan anak laki-laki jika dilihat dari sudut primbon Jawa maka memiliki lebih dari 1 makna.

Mimpi bagi sebagian orang disebut sebagai bunga tidur, namun mimpi juga memberikan pertanda kepada kita agar kita berhati-hati akan sesuatu hal.

Makna dari mimpi dapat memberikan si pemimpi peringatan agar lebih berhati-hati atau bahkan lebih bersyukur jika mendapatkan mimpi bermakna baik.

Baca Juga: Arti Mimpi Melahirkan Menurut Islam, Siap-siap Mendapat Rezeki yang Melimpah

Malang Terkini melansir dari saluran YouTube Gita Channel yang diunggah pada 11 Mei 2018 tentang arti mimpi melahirkan anak laki-laki.

Berikut ini adalah arti mimpi melahirkan anak laki-laki jika diihat dari primbon Jawa.

1. Ada orang yang iri

Mimpi melahirkan anak laki-laki ini bisa berarti ada kabar atau suasana yang tidak bagus.

Karena menurut primbon jawa menyebutkan bahwa arti mimpi ini adalah aka nada orang lain yang iri terhadap kamu.

Baca Juga: Arti Mimpi Istri Sedang Melahirkan, Tenang Saja Para Suami Itu Bisa Jadi Pertanda Baik

Orang yang iri bisa saja melakukan apa saja untuk menjatuhkan orang lain maka kamu perlu waspada juga.

2. Datangnya cobaan hidup

Kamu jika mengalami mimpi ini harus waspada dan mempersiapkan diri dengan baik. Karena primbon jawa menyebutkan juga bahwa yang mengalami mimpi seperti ini akan mendapatkan cobaan hidup.

3. Kamu ingin punya anak

Arti mimpi melahirkan anak laki-laki selanjutnya adalah kemungkinan kamu ingin segera memiliki anak laki-laki. Karena keinginan memiliki bayi laki-laki yang terlalu besar hingga terbawa dalam mimpi.

Baca Juga: Apa Itu Google LaMDA? Benarkah Memiliki Jiwa dan Dapat Memahami Pembicaraan?

4. Datangnya keberuntungan

Selain arti mimpi melahirkan anak laki-laki yang negatif ternyata ada yang menafsiri arti mimpi ini dengan arti yang bagus. 

jika kamu mendapatkan mimpi ini bisa jadi kamu akan mendapatkan keberuntungan luar biasa, karena melahirkan dan memiliki anak adalah anugerah yang sangat luar biasa.

5. Kamu ingin Hamil

Mungkin mimpi melahirkan tersebut muncul karena saat ini kamu belum hamil. Kamu sangat ingin untuk memiliki anak sehingga terbawa sampai ke alam mimpi.

Baca Juga: 4 Arti Mimpi Bertemu Orang yang Sudah Meninggal Menurut Islam, Simak Pesan Almarhum!

6. Ada orang yang mencari kelemahan orang lain

Selain berarti akan ada orang yang iri kepadamu, ternyata ada arti lain yang juga buruk.

Yaitu akan ada orang yang akan mencari kelemahan kamu. Kamu harus waspada dan yang paling baik adalah berlakulah sebaik mungkin di lingkungan kamu, baik di lingkungan kerja maupun di lingkungan sosial.

Itulah arti mimpi melahirkan anak laki-laki menurut primbon Jawa yang dapat disikapi dengan bijak.***

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah