Arti Mimpi Melihat Sungai Menurut Primbon Jawa, Psikologi, dan Tafsir Al Ahlam

- 1 Juli 2022, 16:04 WIB
Arti Mimpi Melihat Sungai
Arti Mimpi Melihat Sungai /pexels/Diego Madrigal/

MALANG TERKINI – Bagi Anda yang mendapati mimpi melihat sungai, berikut ini ada beberapa tafsir dari segi pandangan primbon, psikologi, dan juga Islam (Al Ahlam).

Setiap orang tentunya pernah di datangi sebuah mimpi. Mimpi yang hadir kadang hanya menjadi sebuah bunga tidur yang tak dapat diartikan maksud dan artinya.

Namun bagi yang percaya akan hal yang berbau tafsir, setiap mimpi justru memiliki makna atau arti, sekalipun mimpi baik maupun mimpi buruk.

Baca Juga: Arti Mimpi Bertemu dengan Orang yang Sudah Meninggal Menurut Kitab Tafsir Mimpi

Salah satu contoh mimpi yang mungkin kerap dialami yakni mimpi melihat sungai. Dimana yang diketahui bahwa sungai merupakan aliran air yang bermuara di laut.

Sungai terkadang membawa kebaikan pada kejernihan airnya, namun kadang juga membawa keburukan atau bencana pada kekeruhannya.

Begitupula dengan makna atau arti dari mimpi melihat sungai ini, tentunya memiliki arti yang baik dan buruk. Namun kali ini ada beberapa tafsir tentang arti mimpi melihat sungai dari pandangan primbon, psikologi, dan tafsir Al Ahlam.

Sebagaimana pada unggahan akun YouTube dengan nama channel Wisik Melik dan judulnya ‘Arti Mimpi Melihat Sungai’ pada 4 Desember 2021.

Baca Juga: Arti Mimpi Membersihkan Kotoran Manusia, Jangan Khawatir Keberuntungan Menanti Anda!

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x