Apa Itu 'Rape' atau 'Rape Victim'? Inilah Artinya dalam Bahasa Indonesia

- 3 Juli 2022, 09:09 WIB
Pengertian istilah rape, rape victim, rape culture, blaming victim, dan playing victim.
Pengertian istilah rape, rape victim, rape culture, blaming victim, dan playing victim. /pixabay/cocoparisienne/

MALANG TERKINI - Apa arti "Rape" atau "Rape Victim" dalam Bahasa Indonesia? Apa bedanya dengan "Rape Culture"? Simak penjelasannya berikut ini.

Rape Victim berasal dari bahasa Inggris yang artinya adalah 'Korban perkosaan' atau 'Korban pemerkosaan'.

Istilah 'Rape' sendiri arti dalam bahasa Indonesianya adalah pemerkosaan atau pelecehan seksual.

Baca Juga: Healing: Arti Kata dan Beberapa Cara untuk Menerapkannya

Sedangkan 'Rape culture' artinya adalah budaya pelecehan seksual, budaya pemerkosaan, atau budaya kekerasan.

Selain dua istilah tersebut ada juga istilah 'Victim Blaming' yang artinya menyalahkan atau menyudutkan korban pemerkosaan.

Berikut beberapa contoh penggunaan istilah rape victim, rape culture, dan victim blaming dalam kalimat:

Baca Juga: 30 Istilah alias Bahasa Gaul di Dunia Kicau Mania, Pemula Burung Ocehan Wajib Tahu!

1. Ironically even rape victim jailed by the police for allegedly giving false information.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x