Rekomendasi Formasi eFootball 2022 Terkuat dan Racikan Pemain Terbaik Setelah Update dari PES 2021

- 20 Juli 2022, 19:59 WIB
Rekomendasi formasi eFootball 2022 terkuat dengan racikan pemain terbaik setelah update dari PES 2021 untuk membentuk Dream Team
Rekomendasi formasi eFootball 2022 terkuat dengan racikan pemain terbaik setelah update dari PES 2021 untuk membentuk Dream Team /Instagram/efootball/

Baca Juga: TERBARU! 10 Jersey eFootball 2022 Terbaik Setelah Update dari PES 2021: Barca, Chelsea hingga Real Madrid

Untuk menambah daya gedor di lini depan, nama Cristiano Ronaldo dan Robert Lewandowski agaknya sangat patut untuk player pertimbangkan.

Sedangkan untuk posisi winger kiri (RWF) sementara Malang Terkini hanya memasukkan nama Lionel Messi. Anda bisa berkreasi jika ingin menggantinya dengan pemain lain.

Nama-nama pemain eFootball 2022 lain untuk mengisi lini depan yang juga wajib masuk list adalah Kylian Mbappe hingga Ronaldinho, berikut daftar lengkapnya:

Pemain Depan: Kylian Mbappe (LWF), Robert Lewandowski (CF), Lionel Messi (RWF), Ronaldinho (AMF), J. Cruijff (AMF), Cristiano Ronaldo (CF)

Pemain Tengah dan Belakang: P. Vieira (DMF), Roberto Carlos (LB), F Cannavaro (CB), F Bec (CB), Cafu (RB).

Penjaga Gawang: Iker Casillas (GK)

Baca Juga: Download eFootball PES 2022 untuk HP Android, iOS atau PC? Update Versi Terbaru 6.1.2 Terjamin!

Dengan racikan pemain eFootball 2022 tersebut, formasi yang bisa Anda coba pakai adalah 4-1-4-1 dengan ujung tombak Ronaldo atau Robert Lewandowski.

Tentunya tidak semua pemain eFootball 2022 akan setuju dengan racikan pemain serta formasi tersebut, sebab setiap orang punya pendapat dan preferensi masing-masing.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah