Doa Rasulullah Muhammad SAW ketika Terjadi Hujan Lebat, Angin dan Petir

- 18 Desember 2022, 21:58 WIB
Doa ketika hujan lebat, angin dan petir.
Doa ketika hujan lebat, angin dan petir. /Pixabay/FelixMittermeier

MALANG TERKINI - Cuaca ekstrim sering terjadi akhir-akhir ini. Hujan lebat disertai dengan angin dan petir sering terjadi di wilayah kita.

Sesuai yang disunahkan Rasulullah Muhammad SAW kepada umat Muslim, agar membaca doa ketika terjadi hal tersebut.

Doa tersebut dimaksudkan agar hujan yang terjadi adalah berkah dan barokah bagi seluruh umat di bumi, bukan sesuatu yang akan merusak atau mendatangkan azab.

Baca Juga: 5 Doa Sebelum Ujian Sekolah atau Mau PTS PAS: Lafaz Arab, Latin, dan Terjemahan, Rabbi Yassir

Selain itu, doa ketika terjadi hujan lebat, angin dan petir juga sebagai wujud ketaatan kita kepada Allah dengan berserah diri memohon perlindungan hanya kepada-Nya.

Doa yang diajarkan Rasulullah ini merupakan bentuk Syafaqoh (sayang) Nabi kepada seluruh umatnya agar terhindar dari bencana dan bahaya.

Di dalam Al-Qur'an Surat An-Nahl ayat 10, Allah SWT menjelaskan bahwa pada dasarnya hujan adalah rahmat bagi umat semesta alam.

Baca Juga: Doa Setelah Adzan, Lengkap dengan Hadits Tentang Waktu Mustajab untuk Berdoa

Al-Qur'an: Surat An-Nahl Ayat 10

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x