Film Evil Dead Rise: Orang Sakit Jantung Jangan Nonton, Nanti Akan Seperti Ini

- 5 Januari 2023, 20:42 WIB
 Ilustrasi Film Evil Dead Rise
Ilustrasi Film Evil Dead Rise / Pexels/Joseph Redfield

Peningkatan denyut jantung yang mendadak akan membuat jantung lebih membutuhkan oksigen untuk berdenyut.

Suplai darah yang tidak baik akibat adanya penyumbatan pembuluh darah akan mengakibatkan serangan jantung.

Selain itu, film ini dapat memicu rasa cemas dan ketakutan. Pasalnya, Bruce Campbell sebagai produser film ini menyatakan bahwa ini merupakan film paling menakutkan dari waralaba Evil Dead sebelumnya.

Baca Juga: Profil dan Biodata Ciara Nadine Brosnan, Pemain Utama dalam Film Alena Anak Ratu Iblis

Film ini membawa perubahan besar dari waralaba sebelumnya. Pertama, tidak akan ada tokoh Ash Williams karena Bruce Campbell tidak memerankannya dan beralih ke jajaran produser.

Kedua, film ini akan berlatar belakang gedung pencakar langit, tidak seperti empat film sebelumnya yang berlatar belakang kabin kecil di hutan.

Sebagai gantinya, film ini akan menghadirkan lokasi baru untuk menyebabkan kerusakan dan kekacauan.

Baca Juga: 7 Film Bioskop yang Akan Tayang Tahun 2023 dari Bayi Ajaib hingga Adagium

Film ini disutradarai oleh Lee Cronin dan dibintangi oleh Alyssa Sutherland, Lily Sullivan dan bintang muda seperti Gabrielle Echols, Nell Fisher dan Morgan Davies.

Poster dari film ini cukup mengerikan, film yang akan bercerita tentang dua saudara perempuan bernama Ellie dan Beth yang mencoba bertahan dari gangguan roh jahat.

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah