11 Lagu Opening Kartun Tahun 90-an yang Bikin Nostalgia, Kamu Ingat Lagu-Lagu ini?

- 5 Februari 2023, 13:14 WIB
Ilustrasi. Kumpulan lagu opening kartun yang bikin nostalgia
Ilustrasi. Kumpulan lagu opening kartun yang bikin nostalgia /Tangkap layar YouTube SUKA ANIME

“Lihat, lihatlah bunga andai kumekar, tiba saatnya mengucapkan selamat pagi…”

Siapa sih yang tidak tahu kartun satu ini? Kartun robot kucing biru dari masa depan ini banyak digandrungi semua kalangan, mulai dari anak kecil hingga orang dewasa. Lagu opening ini juga sangat memorable sekali dan mudah diingat. Apa kamu hapal lagu opening Doraemon ini?

Baca Juga: Lirik OST Record of Ragnarok OP ‘Kamigami’ by Maximum the Hormone, Lengkap dengan Terjemahan

2. Captain Tsubasa

Melihat kartun satu ini, pastinya ada dari kalian yang langsung teringat penggalan lagu openingnya, “Ayo lihat semua, kapten kita datang…”. Kartun yang berasal dari Jepang ini menceritakan tentang seorang anak, bernama Tsubasa Ozora yang ingin menjadi pemain sepak bola hebat di Jepang, serta membawa negaranya menjadi juara dunia.

3. Lets & Go

“Ayo maju, mobilku melaju cepat…”

Kartun satu ini dikenal juga dengan nama Tamiya dan bercerita mengenai balapan Mini 4WD. Pada masa tayangnya kartun ini, banyak anak, terutama laki-laki memiliki mobil Tamiya agar sama dengan para tokoh yang disukainya.

4. Hooney be Hutch (Hachi)

Halaman:

Editor: Niken Astuti Olivia

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah