Mengapa Indosiar Membuat Serial Magic 5? Ini Penjelasan dan Profil Pemerannya

- 13 Februari 2023, 14:32 WIB
Poster Sinetron Series Magic 5
Poster Sinetron Series Magic 5 /Instagram @magic5.indosiar

 MALANG TERKINI –Berapa hari yang lalu Indosiar membuat satu serial yang berjudul magic 5. Mengapa Indosiar mau membuat serial seperti itu? karena tim Indosiar ingin mengulang kembali kesuksesan sinetron nya yang dulu pernah Mendapatkan rating 5 besar dan ditambah Indosiar sering menampilkan sepak bola oleh karena itu persaingan dengan saudaranya yaitu SCTV.

Namun siapa sangka pemerintah dan Kominfo mengganti semua saluran tv , yang semula tv analog menjadi tv digital,hal hasil tv Indosiar rating shernya menurut dan tv Indosiar belum menyiapkan tayangan sinetron yang baru dan mengandalkan sepak bola saja.

Namun tv Indosiar tidak diam saja,oleh karena itu tv Indosiar membuat gebrakan baru yaitu membuat sinetron atau mini series yang berjudul Magic 5 yang akan dibuat oleh tv Indosiar bekerja sama dengan salah satu rumah produksi yang ternama yaitu MKF (Mega Kreasi Film).

Baca Juga: Sinetron Magic 5: Mau ke Lokasi Syuting Soundtrack ? Simak Tutorial Jalannya

Mega Kreasi Film telah mendaftarkan para pemain sementara dan sewaktu waktu bisa berubah yaitu Basmalah,Raden Rakha, dan beberapa jebolan penyanyi dangdut akademi.ada Sridevi DA, Eby DA. dikutip dari Pihak Indosiar tanggal 8 Februari 2023 telah syuting episode pertama dan pada tanggal 13 februari 2023 telah muncul trailer nya di halaman YouTube Indosiar .

Profil Pemain Magic 5

1. Temmy Rahadi

Temmy Rahadi adalah aktor yang lahir di Bandung pada tanggal 11 April 1984 usianya sekarang ada 39 tahun. Temmy Rahadi adalah seorang yang perna menjadi bintang iklan, model dan pemain sinetron. sebelum terjun di dunia aktor Temmy Rahadi adalah seorang modeling, dan syuting iklan.

Baca Juga: Profil Biodata Raden Rakha, Pemain Sinetron Magic 5 Segera Tayang di Indosiar

Di tahun 2004 lah Temmy Rahadi terkenal menjadi pemeran sinetron, sinetron yang pertama adalah yang berjudul “cantik” yang juga dibintangi oleh agnes monica. Semenjak itu Temmy Rahadi terkenal dan sering bermain sinetron.

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x