Rekomendasi Tempat Wisata Curug di Bogor yang Cantik nan Eksotis

- 19 Februari 2023, 16:17 WIB
Ilustrasi. Rekomendasi wisata curug yang ada di Bogor
Ilustrasi. Rekomendasi wisata curug yang ada di Bogor //Pixabay/mystraysoul

Baca Juga: Kapan Kage no Jitsuryokusha Season 2 Rilis? Jadwal Tayang Anime The Eminence in Shadow

Lokasi curug ini tidak jauh dari Curug Leuwi Hejo, bahkan memiliki bentuk yang bisa dibilang sama. Air kolam yang ada di curug ini berwarna hijau kebiruan yang cantik dan cocok dijadikan tempat berenang.

Tebing yang ada di sekitarnya memiliki pahatan yang terlihat cantik dan sangat cocok untuk dijadikan spot berfoto. Curug Cibaliung berlokasi di Desa Pabuaran, Kecamatan Sukamakmur, Bogor.

3. Curug Cilember

Curug Cilember dikenal karena memiliki 7 mata air yang berbeda. Tidak hanya memberikan keindahan pemandangan yang cantik dan eksotis, curug ini juga menawarkan berbagai kegiatan menarik seperti bersepeda dan latihan menembak.

Lokasi curug ini cukup mudah untuk diakses, baik menggunakan kendaraan pribadi maupun umum. Dibandingkan dengan curug yang ada di Bogor yang relative sedang, Curug Cilember memiliki ketinggian yang cukup tinggi.

Baca Juga: Sinopsis The Heavenly Idol, Drakor Terbaru, Kim Min Kyu Jadi Idol di Beda Alam dan Link Nonton Sub Indo

Pemandangannya semakin eksotis saat dikunjungi di waktu debit air sedang tinggi.

4. Curug Cikuluwung

Curug selanjutnya yang bisa dikunjungi di Bogor adalah Curug Cikuluwung. Di curug ini, pengunjung akan dimanjakan pemandangan 2 air terjun sekaligus.

Halaman:

Editor: Niken Astuti Olivia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x