6 Tempat Wisata di Banyumas yang Kekinian dan Menarik Dikunjungi saat Liburan

- 2 Maret 2023, 15:35 WIB
Destinasi wisata di Banyumas yang menarik dikunjungi saat berlibur
Destinasi wisata di Banyumas yang menarik dikunjungi saat berlibur /Instagram/ @_argya.ath

Tak hanya menyajikan panorama alam, di sini juga terdapat beragam spot yang seru. Seperti berenang di alam terbuka, berburu foto dengan spot yang keren, bermain air di Curug Gumawang, serta masih banyak lagi.

Wisata Lokawisata Baturraden berjarak sekitar 13 km dari pusat kota. Akses menuju tempat wisata ini juga mudah, sehingga para pengunjung tidak akan kesusahan untuk mencapai tempat ini.

2. Telaga Sunyi

Terdapat banyak sekali wisata alam menarik yang menarik dikunjungi di Banyumas. Salah satunya adalah Telaga Sunyi yang terletak di tengah hutan, sehingga cocok bagi pengunjung yang menyukai suasana tenang.

Baca Juga: 4 Tempat Wisata Ciamis Terbaru 2023 yang Wajib Dikunjungi

Terdapat pendapat yang mengatakan penyematan kata ‘sunyi’ ini adalah akronim dari ‘surga tersembunyi’. Ada pula yang menyebutkan jika tempat ini diberi nama Telaga Sunyi, karena lokasinya yang sering dijadikan tempat untuk bertapa.

Untuk menuju objek wisata ini, pengunjung harus melakukan trekking terlebih dahulu. Jika sudah sampai di tujuan, pemandangan kolam yang bening dengan air berwarna biru tosca siap menyambut.

Kolam ini memiliki kedalaman mencapai 3 meter, sehingga banyak pengunjung yang melakukan snorkeling untuk menikmati keindahan dasar kolam. Berlibur ke Telaga Sunyi rasanya tepat sekali untuk melepaskan penat setelah lelah beraktivitas sehari-hari.

Baca Juga: Daftar Wisata Pantai Malang yang Disebut Surga Foto dan Surfing

3. Curug Jenggala

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x