7 Oleh-Oleh Khas Tegal yang Paling Populer, Ada Camilan Kekinian

- 7 Maret 2023, 11:13 WIB
Pia khas Tegal, salah satu oleh-oleh populer setelah wisata di Tegal
Pia khas Tegal, salah satu oleh-oleh populer setelah wisata di Tegal //Instagram/kue_pia37

Tahu aci biasanya menjadi rebutan bagi para pemudik. Sebenarnya oleh-oleh satu ini berbahan dasar tahu kuning yang di dalamnya ditambahkan menggunakan tepung kanji, lalu bumbu, serta ditambahkan potongan daun kucai.

Saat semuanya sudah siap lalu tahu tersebut digoreng sampai matang dan kering, lalu tahu satu ini akan lengkap rasanya ketika disantap bersama dengan cabe rawit.

3. Manisan cerme

Camilan unik satu ini akan sering ditemukan di kawasan wisata pemandian air panas Guci Tegal, rasanya yang manis dan warna merahnya akan membuat siapapun yang memakannya merasa segar kembali.

4. Keripik tahu

Baca Juga: 5 Wisata Pantai di Kalimantan Selatan, Apa Saja? Simak Ulasannya

Salah satu oleh-oleh unik yang yang bisa dibawa pulang adalah kripik tahu. Rasanya yang gurih dan renyah, akan sangat cocok menjadi teman bersantap. Harganya pun terkenal aman dikantong.

5. GuCheez

Kata siapa semua buah tangan dari Kota Tegal terlihat jadul atau konvensional, bila sudah mencoba camilan satu ini semua orang akan terkejut.

GuCheez merupakan roti empuk yang berisikan nanas madu di dalamnya lalu dibalut kembali dengan adonan roti lembut, susu, serta keju.

Halaman:

Editor: Niken Astuti Olivia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah