Bacaan dan Doa Ketika Ziarah Kubur, Singkat dan Mudah Dihafal

- 28 Oktober 2021, 19:15 WIB
Bacaan doa ziarah kubur, arab dan latin
Bacaan doa ziarah kubur, arab dan latin /SYAIFUL ARIF/ANTARA FOTO

Kecuali jika yang membacakan fatihah adalah anak dari mayit sendiri, maka meskipun tanpa diniati pahalanya pasti sampai kepada mayit.

Hal itu disebabkan karena setiap perbuatan baik anak, termasuk membaca al-Quran dan ibadah lain merupakan amal jariyah dari orang tuanya.

Baca Juga: Manfaat Memberikan ASI Eksklusif Bagi Anak dan Ibu

2. Surah al-Ikhlas dan al-Muawwidzatain

Surah al-ikhlas dan al-Muawwidzatain merupakan tiga surah terakhir dalam al-Quran yang sudah lazim dibaca saat tahlil atau ziarah kubur.

Masyarakat lebih mengenalnya dengan surah qulhuwallohu ahad, qul a’uzhu birobbil falaq, dan qul a’uzhu birobbinnaas.

Tiga surah pendek tersebut memang memiliki banyak faedah. Rasulullah menuturkan bahwa membaca surah al-ikhlas tiga kali saja setara dengan pahalanya mengkhatamkan al-Quran.

3. Membaca ayat Kursy

Ayat Kursy merupakan salah satu ayat dalam al-Quran yang berbicara secara khusus tentang keagungan Allah. Bahkan ketika ayat tersebut turun, arasy bergoncang.

Ayat Kursy biasanya dibaca saat ziarah kubur setelah surah al-Ikhlas dan al-Muawwidzatain.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah