Keutamaan Membaca Ayat Kursi Setelah Sholat, Akan Senantiasa Dijaga dari Marabahaya

- 21 Januari 2022, 07:05 WIB
Keutamaan membaca ayat kursi setelah sholat
Keutamaan membaca ayat kursi setelah sholat /pixabay/Mohamad Trilaksono

Dikalau misalnya kita membaca ayat kursi pada waktu subuh, Allah akan memberikan jaminan penjagaan hingga waktu sholat dzuhur, demikian selanjutnya.

Kemudian yang kedua, rahasia keistimewaan ayat kursi adalah jaminan masuk surga. Masuk surga tentu harapan setiap orang.

Selain itu masih sangat banyak amalan yang bisa kita terapkan agar kelak kita termasuk golongan para ahli surga. Diantaranya adalah merutinkan membaca ayat kursi setelah sholat wajib lima waktu.

Baca Juga: Dahsyatnya Ayat Kursi! Baca Setiap Habis Sholat, Allah Jamin Hal ini Kata Syekh Ali Jaber

Hal ini disebutkan dalam hadits riwayat Imam Nasa’i yang berasal dari sahabat Abu Umamah.

Arti dari hadits tersebut yakni seandainya masuk surga tidak didahului terlebih dahulu dengan kematian maka orang yang merutinkan membaca ayat kursi setelah sholat wajib lima waktu langsung masuk surga.

Intinya membaca ayat kursi secara rutin setelah sholat lima waktu akan mengantarkan kita menjadi salah satu penghuni surga kelak. ***

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah