Baca 1 Dzikir dari Syekh Ali Jaber Ini Setelah Sholat atau Sebelum Tidur: Pertolongan Allah Akan Datang

- 20 April 2022, 16:38 WIB
Amalan dzikir pendek setelah sholat atau sebelum tidur dari Syekh Ali Jaber, baca 1 atau 7 kali, Insya Allah segala kesulitan sirna
Amalan dzikir pendek setelah sholat atau sebelum tidur dari Syekh Ali Jaber, baca 1 atau 7 kali, Insya Allah segala kesulitan sirna / Instagram @bisikanhijrah

Lalu Syekh Ali Jaber memberikan dzikir ini kepada orang tersebut. Atas izin Allah, selang satu minggu masalahnya selesai dan orang yang mendzolimi datang untuk meminta maaf.

“Subhanallah dalam satu minggu orang yang biasa mendzoliminya malah datang minta maaf,” tutur beliau.

Adapun dzikir pendek setelah sholat atau sebelum tidur dari Syekh Ali Jaber ini adalah sebagai berikut:

Arab: حَسْبُنَا اللهُ وَنِعْمَ الْوَكِيْلُ نِعْمَ الْمَوْلَى وَنِعْمَ النَّصِيْرُ

Latin: Hasbunallah Wanikmal Wakil Nikmal Maula Wanikman Nasir.

Artinya: “Cukuplah Allah sebagai tempat diri bagi kami, sebaik-baiknya pelindung dan sebaik-baiknya penolong kami.”

Baca Juga: Syekh Ali Jaber Sebut Surah Pendek Ini Bisa Sembuhkan Sakit Kepala, Sakit Gigi dan Tangan, Cukup Baca 1-7 Kali

Sebagaimana diketahui, dzikir pendek tersebut memang sangat istimewa lantaran memiliki arti yang menunjukkan kepasrahan seorang hamba kepada Allah sang pencipta.

Namun yang perlu digaris bawahi, pasrah yang dimaksud adalah setelah berusaha sekuat tenaga, sisanya biar Allah yang menentukan.

Jika mengacu pada ucapan Syekh Ali Jaber, dzikir pendek tersebut bisa dibaca setelah sholat sunnah witir atau sebelum tidur. Adapun jumlah tidak ditentukan, boleh 1, 3, 7 dst.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah