Bacaan Laqod Jaakum: Arti, Tulisan Arab, Latin, dan Keutamaannya

- 4 November 2022, 14:11 WIB
Bacaan Laqod Jaakum Arab, Latin, dan artinya lengkap dengan keutamaannya
Bacaan Laqod Jaakum Arab, Latin, dan artinya lengkap dengan keutamaannya /Malang Terkini/Achmad Hudaifi/

لَقَدْ جَاۤءَكُمۡ رَسُولࣱ مِّنۡ أَنفُسِكُمۡ عَزِیزٌ عَلَیۡهِ مَا عَنِتُّمۡ حَرِیصٌ عَلَیۡكُم بِٱلۡمُؤۡمِنِینَ رَءُوفࣱ رَّحِیمࣱ. فَإِنْ تَوَلَّوۡا۟ فَقُلۡ حَسۡبِیَ ٱللَّهُ لَاۤ إِلَـٰهَ إِلَّا هُوَۖ عَلَیۡهِ تَوَكَّلۡتُۖ وَهُوَ رَبُّ ٱلۡعَرۡشِ ٱلۡعَظِیمِ

Latin: Laqod jaakum rosuulun min anfusikam 'aziizun 'alaihi maa 'anittum, harrishun 'alaikum bil mu'miniina ro-uufurrohim. Fa in tawallau faqul hadbiyallohu laa ilaaha illaa huwa 'alaihi tawakkaltu wahuwa robbul 'arsyil 'adzim.

Artinya: "Sungguh, telah datang kepadamu seorang rasul dari kaummu sendiri, berat terasa olehnya penderitaan yang kamu alami, (dia) sangat menginginkan (keimanan dan keselamatan) bagimu, penyantun dan penyayang terhadap orang-orang yang beriman."

"Maka jika mereka berpaling (dari keimanan), maka katakanlah (Muhammad), “Cukuplah Allah bagiku, tidak ada Tuhan (yang berhak disembah) melainkan Dia. Hanya kepada-Nya aku bertawakal, dan Dia adalah Tuhan yang memiliki Arasy yang agung."

Baca Juga: Arti Ayat Laqod Jaakum, Ayat Terakhir Surat At-Taubah yang Kaya Khasiat

Manfaat dan Keutamaan Wirid Laqod Jaakum

Ayat Laqod Jaakum dipercaya memiliki segudang khasiat, keutamaan, fadilah, dan manfaat bagi orang yang membacanya.

Ayat tersebut jika dibaca setiap pagi hari maka akan diselamatkan dari bahaya hingga sore hari.

Sebaliknya, jika dibaca pada sore hari hari maka akan diselamatkan dari bahaya sepanjang malam hingga pagi hari.

Sebagian guru ada yang mengamalkannya dengan dibaca sebanyak 7 kali, 111 kali, 141 kali, bahkan ada yang 1000 kali.

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah