Tanggal Hijriah Hari Ini: 20 Januari 2023, Plus Quote Bijak Ulama

- 20 Januari 2023, 04:26 WIB
Tanggal hijriah hari ini 20 Januari 2023
Tanggal hijriah hari ini 20 Januari 2023 /Digital Falak/

MALANG TERKINI - Tanggal hijriah penting diketahui oleh umat muslim. Selain sebagai identitas, juga karena banyak peribadatan dalam Islam yang berkaitan dengan tanggal hijriah.

Berikut informasi mengenai tanggal hijriah hari ini, Jumat, 20 Januari 2023:

Tanggal hijriah hari ini menunjukkan bahwa Jumat 20 Januari 2023 bersamaan dengan tanggal 27 Jumadil Akhir 1444 Hijriah. Berikut informasi lebih detail:

Hari: Jumat
Pasaran Jawa: Legi
Tanggal Masehi: 20 Januari 2023
Tanggal Hijriah: 27 Jumadil Akhir
Tahun Hijriah: 1444 H
Puasa sunnah: -
Peringatan hari besar Islam: -

Baca Juga: Tanggal Hijriah Hari Ini, 17 Januari 2023, dan Quotes Bijak dari Gus Baha

Perlu diketahui bahwa pergantian tanggal dalam kalender hijriah dimulai dari terbenamnya matahari, bukan dari tengah malam jam 00.00.

Karena itu, pada malam Sabtu nanti sudah berganti tanggal 28 Jumadil Akhir 1444 hijriah.

Demikian informasi mengenai tanggal hijriah hari ini. Selanjutnya adalah informasi mengenai quote bijak edisi hari ini.

Baca Juga: Tanggal Hijriah Hari Ini, Selasa, 10 Januari 2023 dan Amalan agar Cepat Umroh

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x